Postingan

Cara membuat karikatur di android

Gambar
Filistudio.blogspot.com - Dengan semakin berkembangnya teknologi khususnya smartphone yang semakin canggih. Semua hal yang tadinya hanya bisa dilakukan komputer untuk proses editing dan fotografi dengan kamera dslr/mirrorless kini telah tersaingi oleh benda kecil yang sering dibawa kemana mana yaitu smartphone. Untuk user pc mungkin sudah tidak asing dengan salah satu nama editan karikatur yaitu membuat kepala kita menjadi agak besar dan terkadang bentuk menjadi seperti boneka. sebelum ramainya aplikasi edit foto di hp mungkin hal itu hanya bisa di lakukan di adobe photoshop pada pc, namun semua itu berubah setelah negara api menyerang :v maksudnya smartphone. Dengan bermunculan hp yang canggih juga barengi aplikasi yang mendukung editing foto seperti picsay pro,picsart, photoshop touch dan banyak lagi. Untuk tutorial membuat vektor kali ini Kita akan menggunakan aplikasi picsaypro . Siapkan aplikasi picsaypro kalau yang belum punya bisa download di google play store/

Cara user android upload vektor ke shutterstock

Gambar
Pixabay.com Filistudio.blogspot.com -  Hai sobat yang masih bingung pengen jadi contributor di shutterstock tapi keterbatasan alat ataupun segala macamnya, disini solusinya. Disini kita akan bahas dulu apa itu shutterstock? Ada yang tau?. Bagi para designer ataupun fotografer yang terbiasa menjual karya melalui situs-situs atau agency microstock pasti sudah sangat familiar dengan nama shutterstock. Dimana shutterstock sendiri merupakan microstock terbesar untuk saat ini dan terbukti bisa mendapatkan uang. Bukan hanya user pc untuk design atau dslr/mirrorless untuk fotografi tapi semua itu sudah bisa dilakukan dengan benda yang setiap saat anda bawa yaitu smartphone. Dengan smartphone yang sekarang sudah mumpuni dalam hal hardware dan softwarenya untuk menunjang kegiatan design dan fotografi. Tapi kali ini saya akan membahas bagaimana cara menggunakan smartphone menjual vektor di situs microstock shutterstock. Hal yang harus disiapkan terlebih dahulu

Cara mendapatkan uang menggunakan smartphone/hp/android.

Cara mendapatkan uang menggunakan smartphone/hp/android. Haii sobat kali ini saya mau bahas nihh tentang cara menghasilkan uang dengan menggunakan android kalian kan sayang banget kalo punya hp bagus cuma buat digunain maen game doang okeee tanpa basa basi lagi ayoo kita bahas Caranya adalah dengan menjual jasa editing photo Dengan semakin canggihnya hp maka kebutuhan editing pun bisa digantikan dengan menggunakan hp, kenapa? Karena client itu terkadang gak ingin tau cara kita mengedit atau pun kita menggunakan software apa atau alatnya apa asalkan sesuai dengan kenginan client maka kita bisa mendapat apa? Iya bayaran. Caranya seperti apa? Seperti yang sudah saya lakukan berbulan-bulan ini saya itu menjual jasa edit photo seperti vektor art, smudge, dll-lah yang bisa digunain pake hp intinya lalu penghasilannya gimana? Penghasilannya lumayan kalo buat beli kuota sama jajan mahh kalo bahasa sundanya sihh, lalu harus belajar edit dong? Tentu, kan sekarang banyak di youtube tutorial se

Aplikasi android yang mendukung kegiatan designer

Gambar
Aplikasi android yang mendukung kegiatan designer. Jadi kali ini saya mau share aplikasi yang sering saya gunakan untuk kegiatan mengedit foto dan lainnya nahhh di aplikasi-aplikasi dibawah ini bisa digunakan untuk berlatih skill design kamu. Picsay Pro Aplikasi Picsay Pro merupakan inti dari segala inti aplikasi edit foto kalo kata pak ndull sihh core of the core. Untuk link downloadnya ada di bawah…(link) lhttps://m.apksum.com/app/picsay-pro/com.shinycore.picsaypro Picsart Lanjut ke Picsart, kalo menurut saya si aplikasi ini itu bagaikan photoshop y android meskipun memang ada sihh photoshop versi android y tpi gak sepopuler picsart untuk linknya ada di….link https://picsart-estudio.id.uptodown.com/android Infinite Design Buat kalian yang udah familiar dengan aplikasi pengolah gambar vektor seperti corel draw, maupun illustrator kalian akan mudah menggunakan aplikasi android satu ini aplikasi ini memang mirip-mirip dengan corel dari tool dan lainnya dan bisa di gunakan untu